cara menulis buku

Pikiran Tidak Pernah Diam? Begini Cara Mengatasi Overthinking!

Pernahkah Anda merasa seolah otak Anda terus berlari tanpa jeda? Bahkan saat tubuh Anda sedang diam, pikiran tetap sibuk membayangkan atau mengkhawatirkan sesuatu yang sebenarnya di luar kendali? Jika iya, inilah saatnya mulai fokus pada langkah-langkah mengatasi overthinking. Overthinking yang sudah cukup parah dan perlu segera diatasi karena dapat mengganggu produktivitas. Maka dari itu, penting […]

Menciptakan Keindahan Lewat Kata, Beginilah Cara Memilih Diksi Puitis!

Kata-kata bukan sekadar alat untuk menyampaikan pesan, tetapi juga jembatan untuk membangkitkan emosi, menciptakan suasana, dan membentuk pengalaman batin bagi pembacanya. Dalam dunia kepenulisan, pemilihan diksi puitis bukan hanya mempercantik kalimat, melainkan juga memberi jiwa pada tulisan. Namun, menciptakan diksi yang indah tidak semudah merangkai kata-kata biasa. Sebab, membutuhkan kepekaan, intuisi, dan kejelian dalam menangkap […]

Bikin Tulisan Lebih Hidup! Inilah Panduan Lengkap Membuat Alur Menarik

Pernahkah Anda membaca sebuah cerita yang begitu memikat hingga lupa waktu? Anda tenggelam dalam dunia fiksinya, ikut merasakan emosi tokohnya, dan tanpa sadar membaca lembar demi lembar tanpa henti. Bukan hanya karena ceritanya bagus, tetapi karena alur menarik yang dibangun dengan begitu hidup. Di sisi lain, ada juga tulisan yang punya ide unik dan penuh […]

Lebih dari Sekadar Nama! Inilah Seni Merancang Penokohan Mendalam dalam Fiksi

Pernahkah Anda membaca sebuah novel, lalu tanpa sadar mengingat tokohnya selama berhari-hari? Tokoh tersebut seakan teman yang begitu lekat dengan Anda. Padahal, mereka hanyalah tokoh fiksi rekaan. Mengapa bisa? Inilah tantangan sekaligus seni terbesar dalam menulis fiksi, yakni merancang penokohan mendalam. Jika Anda seorang penulis fiksi, maka Anda perlu merenungkan apakah tokoh yang Anda buat […]

Anda Penulis? Sudut Pandang yang Anda Pilih Bisa Menentukan Hidup Matinya Cerita!

Dalam dunia penulisan fiksi, ada banyak elemen yang berperan penting dalam membangun sebuah cerita yang kuat. Mulai dari alur, tokoh, latar, gaya bahasa, dan tema. Namun, ada satu elemen yang sering kali diremehkan, padahal memiliki kekuatan luar biasa, yakni sudut pandang. Mari kita telusuri lebih dalam apa itu sudut pandang, serta bagaimana memilih dan menggunakannya […]

Dialog Kok Kaku? Inilah Cara Menulis Dialog Realistis untuk Cerita Fiksi!

Dalam dunia penulisan fiksi, dialog realistis memainkan peran penting dalam membangun karakter, menggerakkan alur cerita, dan menciptakan atmosfer yang meyakinkan. Namun, tidak sedikit penulis yang terjebak dalam perangkap dialog yang terasa kaku, dibuat-buat, atau tidak alami. Dialog seperti ini dapat merusak penghayatan pembaca dan membuat cerita kehilangan daya tariknya. Maka dari itu, mari kita bahas […]

Ingin Jadi Penulis Buku Self-Improvement? Yuk, Belajar Caranya Berpikir Kritis!  

Seorang penulis tidak hanya butuh kemampuan teknis kepenulisan saja, melainkan juga perlu memiliki skill berpikir kritis. Terlebih jika kamu ingin menjadi seorang penulis buku-buku pengembangan diri! Kemampuan ini wajib kamu pelajari! Yuk simak bagaimana cara melatihnya! Kamu Punya Potensi Berpikir Kritis! Pernahkah kamu bertanya pada diri sendiri, apakah setiap orang memiliki kemampuan yang sama dalam […]

Rahasia Penulis Best Seller Adalah Paham Segmentasi Pasar! Apa Maksudnya?

Segmentasi pasar nyatanya tidak hanya dibutuhkan bagi para pebisnis dan pengusaha saja! Namun, profesi penulis juga perlu memahami ilmu ini agar hasil karyanya bisa dijamah oleh kalangan yang lebih luas. Nah, tapi banyak orang kebingungan dan sering menganggap bahwa segmentasi target dan target pasar adalah dua hal yang sama. Nyatanya kedua istilah ini memiliki perbedaan […]

Seberapa Penting Budaya Membaca dan Bagaimana Cara Menumbuhkannya!

 mela Budaya membaca tampaknya mulai digeser oleh tren visual serba instan. Banyak orang, terutama generasi muda, lebih memilih untuk mengakses konten singkat dan cepat seperti video TikTok atau ringkasan artikel ketimbang membaca buku dan artikel panjang. Padahal, membaca bukan sekadar hobi atau kebiasaan, melainkan fondasi penting dalam membentuk pola pikir, kecerdasan dan karakter seseorang. Lalu, […]

Seperti Apa Teknik Pomodoro dalam Menulis? Yakin Efektif?

Sudahkah kamu melakukan teknik pomodoro dalam menulis naskah bukumu? Bagaimana efeknya di dalam aktivitas kepenulisanmu? Dengan teknik ini apakah berhasil membuat manajemen waktumu menjadi lebih efektif? Atau justru sebaliknya? Jika kamu masih belum menemukan titik temu bagaimana teknik pomodoro dilakukan, maka simak artikel ini hingga akhir! Dijamin kamu akan menemukan solusinya! Seperti Apa Teknik Pomodoro […]

Scroll to top