konten menulis

Bagaimana Rahasia Alur yang Menarik dan Melekat di Ingatan?

Pernahkah Anda membaca sebuah tulisan yang begitu mengalir, sampai Anda tidak sadar telah sampai di akhir? Rasanya seperti terjadi begitu saja, tanpa paksaan, dari kalimat ke kalimat, dari ide ke ide. Jika pernah, itulah rasa kekuatan sebuah alur yang menarik. Dalam dunia menulis, alur bukan hanya tentang urutan, tetapi juga cara merajut pengalaman membaca. Membangun […]

Menciptakan Keindahan Lewat Kata, Beginilah Cara Memilih Diksi Puitis!

Kata-kata bukan sekadar alat untuk menyampaikan pesan, tetapi juga jembatan untuk membangkitkan emosi, menciptakan suasana, dan membentuk pengalaman batin bagi pembacanya. Dalam dunia kepenulisan, pemilihan diksi puitis bukan hanya mempercantik kalimat, melainkan juga memberi jiwa pada tulisan. Namun, menciptakan diksi yang indah tidak semudah merangkai kata-kata biasa. Sebab, membutuhkan kepekaan, intuisi, dan kejelian dalam menangkap […]

Buntu Ide Cerita? Coba Cara Ini untuk Menyalakan Imajinasi!

Seorang penulis tentu pernah mengalami momen ketika kepala terasa kosong, jari-jari diam di atas keyboard, dan layar tetap putih tanpa satu pun kata. Itu adalah saat di mana ide cerita terasa menjauh entah ke mana. Ya, buntu akan ide cerita. Hal itu bisa membuat frustasi. Jika Anda pernah merasakannya, jangan khawatir. Sebab, kebuntuan itu bukan […]

Bikin Tulisan Lebih Hidup! Inilah Panduan Lengkap Membuat Alur Menarik

Pernahkah Anda membaca sebuah cerita yang begitu memikat hingga lupa waktu? Anda tenggelam dalam dunia fiksinya, ikut merasakan emosi tokohnya, dan tanpa sadar membaca lembar demi lembar tanpa henti. Bukan hanya karena ceritanya bagus, tetapi karena alur menarik yang dibangun dengan begitu hidup. Di sisi lain, ada juga tulisan yang punya ide unik dan penuh […]

Macam-Macam Profesi Penulis yang Mungkin Belum Anda Ketahui

“Penulis”. Apa yang Anda pikirkan ketika mendengar profesi itu? Apakah orang-orang yang selalu bekerja di depan layar laptop seharian dengan wajah kucel dan cangkir kopi yang sudah di-refill berkali-kali? Atau orang yang ketika karyanya terbit akan sering mondar-mandir di toko buku untuk melihat pembeli yang berhenti di depan buku miliknya? Ya, tidak salah. Pandangan seperti […]

Intip 10 Contoh Buku Nonfiksi yang Harus Anda Ketahui!

Buku nonfiksi adalah sebuah karya sastra yang didasarkan pada fakta atau realitas. Buku ini sering menyajikan berbagai pengetahuan, analisis, pandangan, hingga cerita nyata. Tujuan dari buku ini tak lain adalah memberikan informasi, memperluas pemahaman pembaca, menyampaikan argumen, dan memberikan insight yang berharga atas suatu pengalaman tertentu. Buku nonfiksi sendiri banyak sekali ragam jenisnya. Mungkin Anda […]

Buku Non Fiksi Terbaik Ini Akan Mengubah Mindset Anda! Baca Segera!

Pernahkah Anda merasa hidup Anda berubah setelah membaca suatu buku bergenre non-fiksi?  Sebagian besar orang yang gemar membaca buku pasti pernah merasa seperti ini. Bukan hanya sebagai media hiburan ketika ada waktu senggang, tetapi membaca buku juga ditujukan untuk bisa mendapatkan ilmu dan hal baru yang belum pernah diketahui sebelumnya. Karena buku dianggap sebagai media […]

Cipta Karya Buku Dengan Kualitas Unggul

(sumber : merdeka.com) Semua orang bisa menulis, tapi tidak semua orang bisa membuat buku berkualitas. Buku yang berkualitas menandakan bahwa buku tersebut mengandung banyak makna dan ilmu baru di dalamnya. Maka tidak heran jika buku-buku berkualitas selalu diburu banyak pembaca dan menjadi best seller. Lantas bagaimana caranya menulis buku yang berkualitas? Pertama Anda harus memikirkan […]

Melirik Jalan Sukses Bermodal Tulisan

Saat ini sudah banyak orang yang gemar menulis dan tak sedikit menjadikan hal tersebut sebagai sebuah pekerjaan. Apakah sebatas menulis artikel, menulis biografi, menulis cerpen atau mungkin menulis novel. Salah satu yang paling banyak digemari masyarakat indonesia adalah tulisan novel. Novel merupakan ungkapan pengalaman manusia yang dituangkan dalam bentuk tulisan dengan bahasa yang indah dan […]

Abadikan Tulisanmu, Publikasikan Kisahmu

Pada era digital seperti sekarang ini pekerjaan menulis bukan hanya sekadar hobi semata melainkan menjadi suatu jenis profesi. Seseorang bisa menjadi sangat terkenal hanya dengan menulis. Meski tujuan menulis yang sesungguhnya bukan hanya untuk populer, tetapi sudah banyak penulis terkenal yang berangkat dari ketidaksengajaannya menuangkan ide dan gagasan melalui tulisan. Fakta menunjukkan bahwa ada beberapa […]

Scroll to top