cara menulis buku

Apakah Self-Improvement Hanya Kedok Kapitalisme? Yuk, Diskusi Bareng!

Di mana pun Anda melihat, mulai dari media sosial, toko buku, hingga seminar online, konsep self-improvement seolah menjadi mantra wajib di era modern. Ribuan influencer, coach, dan penulis menjanjikan jalan menuju kebahagiaan, kesuksesan, dan produktivitas maksimal. Namun, di balik janji-janji manis itu, muncul sebuah pertanyaan yang mengusik: apakah pengembangan diri ini hanyalah kedok kapitalisme yang […]

Jangan Sampai Ketergantungan AI! Inilah Solusi Menulis Buku Dengan Mudah

Saat ini, teknologi makin berkembang dengan pesat. Atas perkembangan itu, banyak orang yang terbantu pekerjaannya, salah satunya dengan pemanfaatan AI (artificial intelligence). Meski bersifat membantu, keberadaan AI juga dapat menjadi bumerang jika Anda berlebihan dalam menggunakannya atau istilah lainnya telah ketergantungan AI. Salah satu pemanfaatan AI yang cukup familiar adalah untuk keperluan menulis buku, baik […]

Menulis Buku Dibayar: Peluang Menghasilkan Uang dari Menulis

Di era digital seperti sekarang, menulis buku bukan hanya sekadar hobi. Banyak orang mulai menyadari bahwa menulis buku bisa menjadi sumber penghasilan yang menjanjikan. Tak sedikit pula penulis pemula yang akhirnya dikenal luas bahkan bisa hidup dari karya-karyanya. Inilah alasan mengapa “menulis buku dibayar” bukan lagi mimpi. Apakah Anda termasuk orang yang senang menulis atau […]

Bagaimana Caranya Meyakinkan Pembaca dalam Tulisan? Beginilah Panduan Praktis untuk Penulis Pemula

Bagaimana caranya meyakinkan pembaca dalam tulisan? Pertanyaan ini mungkin sering kali muncul di benak penulis pemula yang ingin membuat karya mereka terasa lebih kredibel, menggugah, dan meninggalkan kesan mendalam. Meyakinkan pembaca bukan sekadar soal menyampaikan fakta, tetapi juga tentang bagaimana sebuah pesan ditata, dirasakan, dan diterima secara emosional maupun logis oleh orang yang membacanya. Lantas, […]

Anda Perlu Tahu Apa Perbedaan Writer’s Block dan Mental Fatigue!

Bebe Pernah mendengar istilah writer’s block dan mental fatigue? Atau Anda pernah mengalami momen saat duduk di depan laptop, berniat menulis sesuatu, tapi tak satu pun kata keluar? Atau justru merasa otak Anda seperti habis diperas, bahkan untuk berpikir saja terasa berat? Bisa jadi Anda sedang mengalami salah satu kondisi yang disebutkan. Keduanya sering kali […]

Ini Dia Cara Membangun Alur Narasi yang Mengalir dan Memikat Sejak Paragraf Pertama!

Dalam dunia kepenulisan, paragraf pertama ibarat pintu masuk. Jika pintu ini dibiarkan tertutup, pembaca mungkin akan ragu untuk melangkah lebih jauh. Sebaliknya, jika paragraf pertama langsung membangkitkan rasa penasaran, pembaca akan terdorong untuk terus mengikuti alur tulisan. Di sinilah pentingnya membangun alur narasi. Sebuah alur narasi yang baik bukan hanya menyampaikan cerita, tapi juga mampu […]

Marak Fenomena Brain Rot, Lakukan Cara Ini Untuk Menghindarinya! Menulis, Salah Satunya!

Di era digital yang serba cepat dan penuh distraksi ini, banyak orang merasa pikirannya menjadi mudah lelah, sulit fokus, dan cenderung kehilangan arah berpikir. Istilah yang belakangan ini viral dan sering digunakan di media sosial untuk menggambarkan kondisi tersebut adalah fenomena brain rot. Meski belum sepenuhnya diakui sebagai istilah ilmiah dalam dunia medis atau psikologi, […]

Mengurangi Scroll Sosial Media Tanpa Henti dengan Kegiatan Produktif, Apa Saja

Apakah Anda pernah berniat membuka media sosial hanya lima menit, tetapi tiba-tiba waktu dua jam hilang begitu saja? Alih-alih menggunakan waktu menjadi kegiatan produktif, malah terjun ke aktivitas yang buang-buang masa. Tentu, Anda tak ingin hal ini terjadi terus menerus, kan? Lalu, apa yang harus dilakukan? Apakah harus langsung “puasa media sosial” secara ekstrem? Tentu […]

Bingung Menentukan Ide Mana yang Ingin Ditulis Jadi Buku? Ini Dia Solusinya!

Anda punya banyak ide untuk buku tetapi bingung ingin mulai dari mana? Tenang, Anda tidak sendiri. Memang, proses menentukan ide bisa jadi memakan banyak waktu. Ingin menulis tentang kisah hidup? Bisa. Tentang perjalanan spiritual? Menarik. Atau mungkin cerita fiksi penuh drama dan misteri? Semuanya terdengar keren, tetapi… mana yang sebaiknya ditulis lebih dulu? Artikel ini […]

Kenapa Buku Self Improvement Bisa Mengubah Hidup Anda?

Di kehidupan modern yang penuh tekanan dan ekspektasi yang semakin tinggi, banyak orang mulai mencari cara untuk meningkatkan kualitas hidupnya. Salah satu cara yang semakin populer adalah membaca buku self improvement. Akan tetapi, mengapa buku ini begitu digemari? Bagaimana sebenarnya buku dengan jenis self improvement bisa mengubah cara pandang seseorang terhadap hidup? Mari telusuri bersama. […]

Scroll to top