cara menulis buku

Mengapa Biografi Identik dengan Pencapaian Hidup?

Ketika Anda membuka sebuah biografi, Anda hampir selalu menemukan pola yang sama: cerita masa kecil, perjuangan panjang, titik balik, lalu pencapaian hidup di akhir. Seolah-olah setiap biografi adalah perjalanan menuju puncak. Namun, pernahkah Anda mempertanyakan mengapa hampir semua biografi disusun seperti itu? Mengapa seakan-akan satu-satunya nilai jual dari biografi adalah daftar pencapaian kehidupan? Anda Penasaran? […]

Yuk, Kenali Teknik Scene-setting untuk Penulisan Biografi Anda!

Ketika Anda membaca sebuah biografi yang benar-benar memikat, apa yang membuat Anda betah sampai halaman terakhir? Biasanya bukan daftar tanggal, jabatan, atau pencapaian. Justru yang membuat Anda terpaut adalah bagaimana penulis membawa Anda masuk ke sebuah adegan yang dinamakan scene-setting. Dalam penulisan biografi, teknik ini ibarat fondasi yang menghidupkan cerita. Tanpa itu, biografi mudah terasa […]

Biografi, Legacy Digital yang Tak Pernah Lekang Waktu

Di era informasi yang banjir seperti sekarang, setiap jejak digital yang Anda tinggalkan mulai dari postingan media sosial, blog, hingga video adalah bagian dari legacy digital Anda. Namun, konten digital bersifat sementara. Algoritma berubah, platform cepat mati, dan postingan yang viral hari ini bisa hilang besok. Nah, jika Anda ingin meninggalkan warisan yang kuat, abadi, […]

Kapan Waktu Terbaik Menulis Buku Biografi (dan Kapan Sebaiknya Menunggu)

Keputusan untuk menulis buku biografi adalah salah satu keputusan paling penting dalam hidup. Menulis biografi menjadi upaya mengabadikan perjalanan, menetapkan legacy, dan memberikan pelajaran berharga kepada dunia. Namun, sering kali muncul pertanyaan: Kapan waktu terbaik untuk memulai proyek sebesar ini? Karena, memilih waktu yang tepat untuk menulis biografi adalah kunci untuk memastikan kisah Anda memiliki […]

Penasaran dengan Penulis Bayangan? Yuk, Intip Dunia Mereka!

Dalam dunia kepenulisan, nama penulis biasanya terpampang di sampul buku, lengkap dengan foto dan biografi singkat di halaman belakang. Namun nyatanya, tidak semua penulis memilih tampil di depan. Ada sosok-sosok yang bekerja di balik layar. Mereka dikenal sebagai penulis bayangan, atau istilah lainnya ghostwriter. Mari kita selami dunia ghostwriter lebih dalam. Profesi yang sering kali […]

Kenali Metode Flashback yang Sering Dipakai di Buku Biografi

Ketika Anda membaca sebuah biografi, Anda pasti menyadari bahwa kisahnya tidak selalu berjalan lurus dari kelahiran hingga usia tua. Sering kali, narasi dimulai di tengah momen dramatis, kemudian tiba-tiba melompat kembali ke masa lalu untuk memberikan konteks. Teknik inilah yang dikenal sebagai metode flashback. Metode ini adalah alat storytelling yang sangat ampuh dalam penulisan biografi, […]

Ingin Tahu Strategi Personal Branding yang Hasilnya Maksimal? Ini Penjelasan Lengkapnya

Di era digital yang penuh persaingan, memiliki keahlian saja tidak cukup. Anda perlu memiliki identitas yang jelas, kredibel, dan mudah diingat. Inilah yang kita sebut sebagai strategi personal branding. Sebuah upaya sadar dan strategis untuk membentuk persepsi publik tentang diri Anda sebagai seorang profesional. Bukan hanya untuk selebritas atau influencer, strategi ini adalah aset wajib […]

Anda Yakin Mewariskan Harta Benda ke Anak Cucu Berakhir Long Lasting?

Sebagai orang tua atau kakek-nenek, keinginan Anda untuk menjamin masa depan keluarga adalah naluri alamiah. Anda bekerja keras, menabung, dan berinvestasi dengan satu tujuan utama yakni mewariskan harta yang cukup agar anak cucu bisa hidup nyaman. Berbicara soal warisan, Anda pasti langsung terpikir rumah, deposito, atau saham. Memang…ketiganya sering kali menjadi fokus utama saat merencanakan […]

Yuk, Ketahui Kapan Waktu yang Tepat untuk Menulis Buku?

Mimpi menulis buku adalah cita-cita banyak orang. Rasa ingin berbagi kisah, wawasan, atau keahlian sering kali mendorong Anda untuk memulai proyek penulisan besar ini. Namun, tantangan terbesarnya bukan terletak pada kurangnya ide, melainkan pada kurangnya waktu. Kita semua memiliki kesibukan, dari pekerjaan kantor hingga tanggung jawab keluarga, yang membuat kegiatan menulis seolah harus menunggu “momen […]

Kaidah Kebahasaan Teks Biografi: Kunci Menulis Kisah Hidup yang Bernilai

Berbicara tentang proses penulisan buku, maka kita tidak hanya membahas mengenai penyusunan alur yang runtut atau kebenaran fakta yang disajikan. Ada kaidah penulisan yang harus diperhatikan, termasuk pada biografi. Jenis buku ini juga memiliki kaidah kebahasaan teks biografi sendiri. Sebagai salah satu jenis buku yang cukup populer dan tak pernah sepi peminat, mari kita pahami […]

Scroll to top